Bisnis Facebooker.com Scam Atau Penipuan?

Diposkan oleh hafidh on Thursday, August 25, 2011

Berantas.saya hanya mau berbagi informasi, dan bukan bermaksud untuk memprofokasi atau yang lainnya. saya hanya ingin memberitahu kalau bisnis online itu sangatlah banyak sekali macam dan ragamnya, tetapi yang benar2 mudah dan menghasilkan itu yang tidak ada. hehehe

Orang yang kesasar ke artikel ini pasti yang sedang mencari info mengenai web bisnisfacebooker.com ini scam atau membayar? dan bukti pembayaran bisnisfacebooker, dan mungkin malah ada yang sudah join dan ternyata mengalami kesulitan untuk mendapatkan uang dengan mudah di internet. coba lihat gambar berikut :



coba perhatikan gambar / tampilan web bisnis facebooker dengan jenis ini:




penipu smart machine
Nah coba perhatikan bentuk dan design webnya mirip2 ya? dan kemungkinan besar jenis bisnisnya ya mirip2 lah.. coba nilai sendiri, anda sudah siap apa belum ikutan bisnis jenis seperti ini. kalo anda pemula di bisnis internet dan ingin mendapatkan uang berlimpah,sepertinya jangan dech..:D:D coba baca - baca dulu artikel mengenai bisnis scam internet.

{ 0 komentar... read them below or add one }

Post a Comment